Santri Markaz Al-Bassam sangat antusias mengikuti Webinar Online Beasiswa Full Arab Saudi 2023 yang diadakan oleh Divisi Kajian dan Strategis Persatuan Pelajar dan Mahasiswa Indonesia (PPMI) Arab Saudi. Dalam sesi pemaparan, dijelaskan bahwa ada banyak kampus di Arab Saudi yang memberikan beasiswa,…
read more